Sudah
menjadi fakta umum bahwa transportasi udara merupakan transportasi yang saat
ini sudah banyak sekali penerbanganya. Saat ini seseorang memilih menggunakan
jasa transportasi udara memiliki beberapa alasan kepentingan, diantaranya untuk
kepentingan bisnis, kepentingan parawisata dan berbagai kepentingan lainnya.
Perkembangan dang pertumbuhan industri penerbangan tersebut tidak terlepas dari
peningkatan jumlah pengguna jasa transportasi udara. Dilihat dari aspek penyelenggaraan
penerbangan terdapat dua bentuk kegiatan penerbangan, yaitu penerbangan
komersil dan penerbangan bukan komersil. Penerbangan komersil atau niaga
merupakan bentuk transportasi udara yang mengenakan biaya bagi penggunanya.
Minggu, 27 Desember 2015
Minggu, 03 Mei 2015
Museum Keprajuritan
Indonesia merupakan salah satu negara kepulauan terbesar di dunia. Sebelum kedaulatan di dapatkan oleh republik ini banyak proses perjuangan telah yang telah terjadi yang kini biasa disebut sejarah. Perjuangan terjadi di setiap masing-masing daerah. Rakyat yang berjuang merasakan pengorbanan penghianatan, strategi dalam perang dan masih banyak lagi hal-hal terjadi. Semua kejadian itu atas dasar untuk mendapatkan kemerdekaan. Masa dimana semua rakyat saling menjaga, membantu, dan berjuang bersama. Dari ujung barat sampai ujung timur di negara ini bergerak bersama atas dasar melindungi bumi pertiwi.
Tapi malang di masa yang semakin modern ini, banyak orang yang lupa dan tidak tahu karna rasa nasionalisme pada masing-masing diri rakyat sudah mulai pudar dengan adanya globalisasi. Dengan semua kisah perjuangan para pejuang kita dulu. Banyak yang tidak mempedulikannya karena sudah tergerus oleh jaman. Sehingga banyak orang yang tidak mempertahankan apa yang dulu telah diperjuangkan oleh bangsa di seluruh negeri ini.
Sehingga pada kesempatan kali ini kami menuliskan salah satu tempat penyimpanan sisa-sisa bukti sejarah, agar dapat membantu mengetahui dan mengingat semua hal yang telah dilupakan oleh hampir semua kalangan. Hampir semua orang berjuang untuk mendapatkan semboyan merdeka. Pada tulisan kali ini Kami ingin menimbulkan kembali semangat Nasionalisme akan Bangsa ini, rasa persaudaraan sesama bangsa dan cinta tanah air.
Langganan:
Postingan
(
Atom
)